Rabu, 08 Maret 2017

Visi dan MisiBadan Eksekutif Mahasiswa FKIP 2016-2017

Visi dan Misi
Badan Eksekutif Mahasiswa FKIP 2016-2017


VISI :
Mengimplementasikan fkip km uhamka dalam ranah kerja nyata yg berlandaskan al islam dan kemuhammadiyahan

Misi :
1. Mensinergikan FKIP KM UHAMKA sehingga terbentuk kepengurusan yang solid dalam berbakti kepada FKIP UHAMKA
2. Mengkolaborasikan minat dan bakat mahasiswa FKIP UHAMKA bersama FKIP KM UHAMKA
3. Mengimplementasikan profesi guru dalam ranah sosial dan keilmuan


Program Kerja 
Badan Eksekutif Mahasiswa FKIP 2016-2017

Bidang 1 Organisasi :
1. LKTD
2. LKTM
3. RAPEL


Bidang 2 Keilmuan
1. Diskusi
2. Studi Banding
3. Seminar Nasional

Bidang 3
1. Rubel
2. Baksos

Bidang 4 
1. Eksspresso
2. PPMB

Bidang 5
1. Mading
2. B-Magz
BMAGZ merupakan salah satu program kerja terbaru dari BEM FKIP 2016-2017 dan bertujuan sebagai wadah Mahasiswa FKIP untuk berkreasi menuangkan ide dan gagasannya berupa tulisan maupun gambar. Pada kesempatan kali ini, akhirnya BMAGZ dapat terealisasikan. Pada BMAGZ Edisi 1 ini, kami memilih topik "Pemimpin" sebagai tema dari majalah kami. Meskipun masih terdapat banyak kekurangan pada BMAGZ Edisi 1 tersebut. Semoga pada Edisi selanjutnya, kami bisa lebih baik lagi. Dan teman-teman Mahasiswa FKIP dapat berpartisipasi untuk menuangkan ide-idenya dalam Edisi selanjutnya. Selamat membaca




DOWNLOAD DISINI